Kamis, 20 November 2025
Timnas Indonesia U23 disebut Shin Tae-yong mengalami kelelahan tinggi. Tidak hanya fisik, para pemainnya juga mengalami kelelahan mental setelah menjalani turnamen Piala Asia U23 2024.
Guinea U23 akan menjadi lawan bagi Timnas Indonesia U23 untuk merebut tiket terakhir ke Olimpiade Paris 2024. Tim ini merupakan peringkat ke-4 terbaik Afrika.