Lionel Messi Tak Mau Jadi Pelatih Sepak Bola
Dalam program ’433’ milik jurnalis Fabrizio Romano, Lionel Messi mengunggkapkan ketidak tertarikannya menjadi pelatih sepak bola. Bintang Argentina ini menegaskan dirinya sama sekali tidak tertarik untuk itu.