Gudang Amunisi Terbakar, Pangdam Jaya: Tidak Ada Korban Jiwa
Gudang Amunisi milik Kodam Jaya di Ciangsana, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor, Jawa Barat terbakar, Sabtu (30/3/2024). Sebelumnya dikabarkan terdapat belasan orang yang menjadi korban.