Kamis, 20 November 2025
Audiensi ini digelar terkait persoalan salah seorang oknum anggota Dewam Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kudus yang terlibat dan jadi tersangka kasus perjudian.
Sembilan orang tersangka judi online, dilimpahkan Bareskrim Polri ke Kejari Semarang. Mereka telibat dalam kasus judi online dengan omset mencapai Rp 15 Miliar sebulan.