Seratusan Atet Tenis Meja Porprov Jateng Siap Adu Skil
Tenis Meja Porprov (Pekan Olahraga Porvinsi) Jawa Tengah resmi sudah dimulai pada Kamis (3/8/2023) di Sukun Sport Center Kudus. Di Porprov 2023, cabang olahraga tenis meja akan mempertandingkan berbagai nomor pertandingan.