#Tenggiling
`
Berita 11 Juni 2025
Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Perdagangan Sisik Tenggiling Ilegal
Direktorat Tindak Pidana Tertentu (Dittipidter) Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri berhasil mengungkap jaringan pelaku pemanfaatan bagian tubuh satwa dilindungi berupa sisik tenggiling di Garut, Jawa Barat.






