Selasa, 18 November 2025
Salah satu pengeroyok Teguh Istiyanto, pentolan Masyarakat Pati Bersatu (MPB) sempat kabur ke Madura. Kini, lelaki berinisial SU (48) tersebut berhasil ditangkap pihak kepolisian.