Kelompok Teater Madrasah di Kudus Mulai Eksis
Kelompok teater madrasah di Kudus mulai eksis menampilkan karya seni pertunjukkannya. Eksistensi ini, ditunjukkan dalam Festival Teater Pelajar (FTP) Kudus 2023 yang digelar Sabtu – Minggu, (11-12/11/2023).