Rabu, 19 November 2025
Pulau Gag, Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat Daya dicoret dari Geopark Raja Ampat yang ditetapkan UNESCO.
Persekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI) meminta pemerintah tegas menerapkan standar pertambangan yang bertanggung jawab atau responsible mining.
Pemerintah resmi mencabut empat izin tambang di Raja Ampat, Papua Barat Daya. Keputusan itu pun mendapat apresiasi anggota DPR RI.