Kamis, 20 November 2025
Syarat usia dalam lowongan kerja di Jawa Timur segera dihapus. Itu menyusul telah diterbitkannya Surat Edaran larangan praktik diskriminasi usia dalam proses rekrutmen tenaga kerja yang dilakukan Pemprov Jatim.