Cerita Supiah, Bertahan dari Banjir Karanganyar Demak Pakai Galon
Supiah, warga Karanganyar, Demak, Jawa Tengah, merupakan salah satu orang yang terdampak jebolnya tanggul di Karanganyar, Demak. Dirinya bertahan di atas banjir dengan galon air mineral.