Rabu, 19 November 2025
Stok beras di Kabupaten Pati aman menjelang Hari Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025. Perum Bulog Kantor Cabang Pati masih mengantongi 22 ribu ton saat ini.