Sejumlah SMPN di Pati Kekurangan Siswa
Sejumlah SMPN di Kabupaten Pati kekurangan siswa dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024/2025. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Pati mengungkapkan kebanyakan SMPN itu berada di pelosok.