Skuad Fantastis, Timnas Indonesia Masuk 6 Besar Tim Termahal di Asia!
Timnas Indonesia kini resmi menjadi salah satu raksasa Asia dalam hal nilai skuadnya. Menurut update terbaru dari Transfermarkt, skuad Timnas Indonesia kini bernilai 36,53 juta euro.