Seungri Burning Sun Hidup Normal Usai Skandal, Netizen Marah
Skandal Burning Sun kembali memicu kemarahan publik setelah film dokumenter oleh BBC World Service dan BBC Eye dengan judul yang sama, "Burning Sun," mengungkap lebih banyak detail mengejutkan tentang skandal ini.