Jumat, 21 November 2025
Sidang kasus tambak udang illegal Karimunjawa masih bergulir di PN Jepara (Pengadilan Negeri Jepara), Jawa Tengah. Ada empat terdakwa pelaku tambak udang yang masih berproses di meja hijau.