#Sekda-kudus
Berita 13 November 2025
Pameran Temporer Museum Kretek Angkat Tema Utsava Kretek
Museum Kretek Kudus kembali menghadirkan pameran temporer dengan tajuk Utsava Kretek yang digelar selama empat hari, Kamis-Minggu (13-16/11/2025). Pameran ini menjadi ajang untuk memperkuat citra kretek sebagai warisan budaya takbenda sekaligus ruang
Berita 14 Februari 2025
Kudus Tunggu Juknis Efisiensi Anggaran, Sekda: Yang Jelas Tidak Lebay
Pemkab Kudus, Jawa Tengah, masih menunggu petunjuk teknis atau juknis pelaksanaan efisiensi anggaran di APBD 2025. Meski begitu Sekretaris Daerah atau Sekda Kudus Revlisianto Subekti memastikan pelaksanaannya tidak berlebihan atau lebay.
Berita 3 Juli 2024
Sekda Kudus Minta Peliputan Kebencanaan Lebih Humanis
Sekda Kudus, Jawa Tengah, Revlisianto Subekti mengajak para wartawan untuk mengabarkan berita kebencanaan dengan angle humanis. Menurutnya, pemberitaan kebencanaan lebih sering disampaikan dengan gaya yang cenderung serius bahkan ngeri.
Berita 19 Maret 2024
Intip Isi Garasi Sekda Baru Kudus, Ada Ninja Hingga Jip
Revlisianto Subekti resmi menjadi Sekretaris Daerah (Sekda) Kudus definitif, Senin (18/3/2024) kemarin. Selama ini, Kelik, sapaan akrab Revlisianto Subekti dikenal sebagai ASN yang supel dan pekerja keras yang mengawali karir dari bawah.
Berita 19 Maret 2024
Revlisianto Subekti Resmi Emban Jabatan Sekda Kudus
Pj Sekretaris Daerah atau Sekda Kudus Revlisianto Subekti kini resmi menjabat menjadi Sekretaris Daerah Kabupaten Kudus. Itu setelah Pj Bupati Kudus HM Hasan Chabibie melantik Revli sebagai Sekda pada Senin (19/3/2024) kemarin.
Berita 8 Desember 2023
Pemkab Kudus Buka Lowongan Sekda, Ini Syaratnya
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus, Jawa Tengah (Jateng), membuka lowongan untuk posisi sekretaris daerah (Sekda) di akhir tahun ini. Masa pendaftaran pun sudah dimulai sejak 30 November dan akan ditutup pada 14 Desember mendatang.
Berita 22 Agustus 2023
Bupati Beri PR Ini ke Pj Sekda Kudus Baru
Bupati Kudus HM Hartopo menunjuk Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Revlisiyanto Subekti menjadi penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kudus selama tiga bulan ke depan. Dia pun memberikan sejumlah pe
Berita 2 Agustus 2023
Asisten III Emban Jabatan Plh Sekda Kudus
Asisten III Administrasi Umum Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Masud ditunjuk menjadi Plh (Pelaksana harian) Sekda Kudus untuk sementara waktu. Dia akan mengisi kekosongan jabatan tersebut hingga bupati mengajukan permohonan pe






