#Sayung
Jateng 23 Oktober 2025
Banjir di Kaligawe Belum Surut, Timbulkan Kemacetan Mutlak di Semarang
Kepungan banjir masih membuat arus lalu-lintas di Jalan Raya Genuk-Kaligawe mengalami kemacetan mutlak. Bahkan kemacetan sudah mencapai wilayah Demak, di Kecamatan Sayung hingga ke timur. Genangan air banjir membuat situasi kemacetan belum bisa terur
Jateng 13 Juni 2025
Atasi Banjir Rob Sayung Demak, Sedimentasi Sungai Dombo Dikeruk
Dinas Pekerjaan Umum Sumber Daya Air dan Penataan Ruang (Pusdataru) Jateng melakukan pengerukan sedimentasi Sungai Dombo. Pengerukan sepanjang 400 meter itu dilakukan guna menatasi banjir rob di wilayah Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak.
Jateng 22 Oktober 2024
BMKG Umumkan Peringatan Rob di Pesisir Utara Jateng, Ini Waktunya
Fenomena rob akibat pasang surut air laut diperkirakan kembali menghampiri wilayah pesisir Pantai Utara, Jawa Tengah, Rabu (22/10/2024). Tak terkecuali di Jalan Pantura Kudus-Semarang, tepatnya di depan PT HIT Sayung Demak.






