Rabu, 19 November 2025
Susi Air resmi melakukan penerbangan perdananya dari Semarang ke Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, Jumat (4/7/2025).
Pemerintah Kabupaten atau Pemkab Jepara, Jawa Tengah, menyambut baik rencana akan beroperasinya Bandara Dewadaru, Karimunjawa, pada Juli mendatang.
Jalur penerbangan di Bandara Dewadaru, Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng) segera dibuka. Pihak maskapai pun sudah menerbitkan rute dan jadwal penerbangannya.