#Router-sahabat
`
Tekno 5 Maret 2024
Smartfren Tawarkan Router Sahabat, Hadirkan Internet Fleksibel
Smartfren menghadirkan produk terbarunya, yaitu Smartfren Home RE11 atau Router Sahabat (Rosa). Produk ini merupakan sebuah wireless router untuk menghadirkan pengalaman internet rumah yang sangat fleksibel, mudah, kuota besar, dan hemat.






