Pj Bupati Jepara Abaikan Penolakan Relokasi SWD II
Pj Bupati Jepara, Edy Supriyanta mendukung penuh langkah normalisasi Sungai Serang Wulan Drainase (SWD) II di Kecamatan Kedung. Bahkan, terkesan Pj Bupati Jepara mengabaikan suara-suara warga yang menolak relokasi.