Rabu, 19 November 2025
Dugaan korupsi yang terjadi di Unud (Universitas Udayana) Bali, membuat Rektor Unud I Nyoman Gede Antara ditahan. Penahanan ini dilakukan oleh Kejati (Kejaksaan Tinggi) Bali.