Dua Andalan Gabung PSMS Medan, Persipa Pati: Bukan Proyeksi
Dua pemain andalan Persipa Pati pada Liga 2 musim 2023/2024 lalu, kini bergabung ke PSMS Medan. Meskipun demikian, kubu Persipa Pati mengaku tak khawatir. Pasalnya, kedua pemain itu bukan proyeksi Laskar Saridin.