#Promosi
`
Berita 14 Juli 2025
Witiarso Utomo Bongkar Pasang 86 Posisi Pejabat Pemkab Jepara
Setelah 100 hari lebih menjabat sebagai Bupati Jepara, Jawa Tengah (Jateng), Witiarso Utomo akhirnya melakukan bongkar pasang posisi jabatan di lingkungan Pemkab Jepara. Kali ini, politisi PDI Perjuangan itu membongkar pasang 86 posisi jabatan.






