Kamis, 20 November 2025
Badan Usaha desa bersama atau Bumdesma Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah berminat menjadi penyedia makan bergizi gratis (MBG).
Program makan bergizi gratis atau MBG di Jepara, Jawa Tengah kini masuk bulan keenam alias sudah setengah tahun. Lalu bagaimana progress MBG di Jepara dalam kurun waktu itu?