Rabu, 19 November 2025
Tim karate Grobogan, Jawa Tengah berhasil meraih gelar juara umum pada ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Eks Karesidenan Semarang 2025 di Kota Semarang, Kamis (24/4/2025).