#Polres-batang
`
Jateng 21 Juni 2024
Satu Remaja Tewas Akibat Tawuran di Batang, Polres Turun Tangan
Satu remaja di Kabupaten Batang, Jawa Tengah bernama Muhammad Ganesha (18) ditemukan tewas mengapung di sungai Sambong Batang, Rabu (19/6/2024). Remaja tersebut diduga kuat sebagai korban tawuran antar kelompok komunitas.






