Jumat, 21 November 2025
Namibia, yang skuadnya diperkirakan hanya bernilai € 6,3 juta membuat guncangan besar di Piala Afrika 2023. Pada pertandingan penyisihan Grup E, Namibia mengalahkan Tunisia.