#Piala-aff-u-19
`
Sport 23 Juli 2024
Timnas Indonesia U19 Bidik Tiga Poin, Lawan Timor Leste Malam Ini
Timnas Indonesia U19 Indonesia akan duel lawan Timor Leste di laga terakhir Grup A turnamen ASEAN U19 Boys Championship 2024 atau Piala AFF U19 di Surabaya. Timnas Indonesia U19 pun membidik rekor sempurna di pertandingan nanti.






