Budidaya Tembakau di Menawan Kudus Diklaim Berhasil
Budidaya tembakau di Desa Menawan, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, diklaim berhasil. Dalam beberapa waktu ke depan, tanaman tembakau berjenis prancak madura itu pun akan segera dipanen.