Rabu, 19 November 2025
Sebanyak 38 perpustakaan yang dikelola Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) telah memperoleh penilaian yang sangat memuaskan atau akreditasi A dari Perpustakaan Nasional RI.