#Peringatan-hari-kesaktian-pancasila
`
Jateng 2 Oktober 2023
Pj Gubernur Jateng Minta Generasi Muda Jaga Ideologi Pancasila
Generasi muda diminta untuk merawat dan menjaga ideologi Pancasila. Hal itu perlu dilakukan mengingat, negara Indonesia merupakan negara majemuk, dengan ribuan pulau, beberapa agama, beraneka suku serta golongan, dan lainnya.






