Bukan Mobil Pribadi, Perangkat Desa Grobogan Viral Beri Klarifikasi
Perangkat Desa di Desa Randurejo, Kecamatan Pulokulon, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah bernama Lopo Aris Wibowo mengklarifikasi video viral soal perangkat desa gaji Rp 2 juta tapi bisa punya mobil.