#Penipuan-jemaah-umrah
Berita 4 September 2025
Pembelaan Biro Umrah Kudus yang Diduga Lakukan Penipuan ke Jemaah
Salah satu biro umrah Kudus, Jawa tengah dilaporkan karena didiuga melakukan pelanggaran hak pada calon jemaahnya. Beberapa calon jemaah tidak jadi berangkat umrah, tapi sampai saat ini uang yang sudah dibayarkan belum dikembalikan.
Berita 3 September 2025
Kronologi Dugaan Penipuan Umrah di Kudus, Puluhan Jemaah Jadi Korban
Sebuah biro umrah di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah diduga telah melakukan penipuan dan merugikan calon jemaahnya. Tak hanya satu atau dua korban, biro umrah tersebut disebut merugikan puluhan calon jemaahnya.
Berita 5 Juni 2024
Kasus Penipuan Umrah Kudus: Saksi-Saksi Mulai Dihadirkan
Sidang perkara penipuan umrah di Kudus, Jawa Tengah yang menyeret owner Goldy Mixalmina HM Zyuhal Laila Nova berlanjut pada Senin (3/6/2024) awal pekan ini. Jaksa Penuntut Umum (JPU) pun menghadirkan sejumlah saksi untuk mengungkap fakta di persidang
Berita 16 Mei 2024
Kasus Penipuan Umrah Kudus: Lyla Didakwa Lakukan Penggelapan
Kasus penipuan umrah di Kudus, Jawa Tengah yang menyeret owner Goldy Mixalmina HM Zyuhal Laila Nova mulai disidangkan, Kamis (16/5/2024). Jaksa Penuntut Umum (JPU) pun mendakwa Lyla telah melakukan penggelapan uang jemah umrah.
Berita 6 Maret 2024
Ganti Uang Jemaah, Owner Goldy Mixalmina Kudus akan Jual Ruko
Owner Biro Umrah Goldy Mixalmina Kudus, Jawa Tengah, Zyuhal Laila Nova (ZLN) ditetapkan sebagai tersangka penggelapan dana milik jemaah. Dia dikenai Pasal 378 KUHP dan atau Pasal 372 KUHP dengan ancaman empat tahun penjara.






