Rabu, 19 November 2025
Kegiatan penyidik KPK geledah rumah Hasto Kristiyanto disebut sebagai pengalihan isu. Tudingan itu datang dari PDIP, partai yang menaungi Hasto.
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menuding tindakan KPK geledah rumah Hasto Kristiyanto bagian dari drama dan pengalihan isu yang mencuat di publik.
Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK geledah rumah Hasto Kristiyanto. Dari kediaman Sekjen PDIP itu, KPK membawa satu koper.