Kamis, 20 November 2025
Ajang Championship 2025/2026 sudah menyelesaikan pertandingan di pekan kelima. Dalam kurun waktu lima pekan, sudah tersaji banyak laga seru dan tercipta puluhan gol.
Pemain FC Porto, Pepe mencatatkan rekor sebagai pemain tertua yang mencetak gol di Liga Champions. Pemain internasional Portugal ini mencetak gol saat timnya menang atas Royal Antwerpen.