#Penangkapan-terduga-teroris
`
Jateng 4 November 2024
Selain di Kudus, Densus 88 Amankan Terduga Teroris di Demak dan Solo
Seorang pria berinisial BI (35), warga Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, diduga terlibat jaringan teroris. Ia kemudian dikabarkan ditangkap Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri pada Senin (4/11/2024) pukul 09.00 WIB.






