#Pemegang-hak-siar
`
Sport 19 Juni 2024
Emtek Grup Jadi Pemegang Hak Siar Olimpiade 2024 Paris
Elang Mahkota Teknologi (Emtek) Group resmi menjadi pemegang hak siar untuk Olimpiade 2024 Paris di Prancis pada 26 Juli-11 Agustus 2024. Emtek Group bakal menyiarkan Olimpiade Paris di Vidio, SCTV, Moji, Nex, dan Champions TV.






