Jumat, 21 November 2025
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang akan berupaya menambah jumlah Ruang Terbuka Hijau (RTH) di wilayah perkotaan. Saat ini, tercatat keberadaan RTH baru 10,2 persen dan akan diupayakan ke angka 30 persen.