#Pembahasan-perda
`
Berita 6 Januari 2025
DPRD Grobogan Paparkan Perda yang Disahkan Selama 2024
DPRD Grobogan, Jawa Tengah, menggelar sidang paripurna perdana tahun 2025, Senin (6/1/2025). Dalam sidang ini, DPRD memaparkan capaiannya selama 2024, termasuk peraturan daerah (perda) yang disahkan bersama Bupati Grobogan Sri Sumarni.






