Kamis, 20 November 2025
Komunitas Harley-Davidson Club Indonesia (HDCI) Kudus, Jawa Tengah membagikan 372 paket takjil berupa nasi kotak untuk menu berbuka puasa.