Kamis, 20 November 2025
Pemain bintang Timnas Korsel, Hwang Ui-jo dikeluarkan dari timnya usai skandal seks yang melibatkannya. Situasi ini membuat Hwang Ui-jo merasa sangat menyesal.