#Pasucen
`
Berita 27 November 2024
Pilkada Pati 2024
Nyoblos di TPS 1 Desa Pasucen Pati, Budiyono Yakin Menang 52 Persen
Calon Bupati Pati nomor urut 3, Budiyono mencoblos di TPS 1 Desa Pasucen, Kecamatan Trangkil, Kabupaten Pati, Rabu (27/11/2024) pagi. Ia pun yakin menang 52 persen dalam Pemilihan Kepala Daerah atau Pilkada Pati 2024.






