Pedagang Menduga Pasar Gubug Grobogan Sengaja Dibakar, Ini Gegaranya
Sejumlah pedagang menduga kebakaran Pasar Gubug di Desa Gubug, Kecamatan Gubug, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah disengaja. Sebab, di titik awal api tidak ada potensi terjadi korsleting listrik.