#Pasar-glendoh
`
Berita 29 November 2024
Eks Pasar Glendoh di Purwodadi Grobogan Dipagar Tembok, Ini Tujuannya
Pemkab Grobogan, Jawa Tengah akhirnya membangun pagar tembok di sekeliling bangunan eks Pasar Glendoh di Jalan R Suprapto, Purwodadi. Padahal, rencana sebelumnya hanya akan dipasang pagar berupa seng atau alumunium.






