Kamis, 20 November 2025
Permukiman di sekitar Pasar Apung, Kelurahan Demaan, Kecamatan Jepara, Jawa Tengah termasuk dalam kawasan kumuh. Tahun ini, permukiman tersebut mulai ditata ulang.