Desa Bangowan Blora Masuk 50 Besar ADWI 2024, Bupati: Top!
Penilaian ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024 saat ini sudah masuk tahapan 50 besar desa wisata. Dari 50 desa yang lolos, salah satu diantaranya adalah Desa Wisata Bangowan, Kecamatan Jiken, Blora.