Veddriq Leonardo Bersiap Merebut Tiket Olimpiade Paris 2024
Salah satu atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo, bersiap merebut tiket Olimpiade Paris 2024. Setelah sukses menjuarai seri kualifikasi Olimpiade di Shanghai, China, Veddriq bersikeras bisa lolos ke Paris 2024.