Rabu, 19 November 2025
Persatuan Tenis Meja (PTM) Sukun menerjunkan 13 atlet di Kejuaraan Pangdam V/Brawijaya Cup di Surabaya. Klub yang ber-homebased di Kabupaten Kudus itupun membidik gelar juara umum.