#Pakaian-bekas-impor
`
Berita 14 November 2025
Mendag Setop Impor Pakaian Bekas, Brand Lokal Disiapkan Naik Kelas
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso menegaskan kembali larangan impor baju bekas (thrifting) dan menyatakan fokus pemerintah saat ini adalah menindak para pihak yang memasukkan barang terlarang tersebut.






